REFLEKSI SOSIAL DALAM NOVEL MANUSIA & BADAINYA (PERJALANAN MENUJU PULIH) KARYA SYAHID MUHAMMAD (KAJIAN SOSIOLOGI SASTRA ALAN SWINGEWOOD)

Nensilianti Nensilianti (1)
(1) Bahasa dan sastra Indonesia, Universitas Negeri Makassar

Abstrak

Tujuan penelitian ini berupaya untuk memaparkan refleksi sosial apa saja dalam novel Manusia & Badainya karya Syahid Muhammad menggunakan kajian sosiologi sastra Alan Swingewood. Metode yang digunakan dalam penelitian ini ialah kualitatif deskriptif yang mengambil kutipan dari sumber penelitian dan mendeskripsikannya. Novel Manusia & Badainya karya Syahid Muhammad menjadi sumber data dalam penelitian ini. Hasil dari penelitian ini yaitu memaparkan pembahasan mengenai refleksi sosial seperti sikap status sosialnya, sikap orang tua terhadap anak, serta bentuk refleksi sosial dalam kerusakan mental yang diakibatkan tekanan orangtua yang terdapat pada novel Manusia & Badainya menceritakan tentang Janu, dan suara-suara yang hidup di kepalanya yang ia namai Robocop dan Kera Sakti. Suara- suara ini seringkali bertengkar di dalam kepala Janu dan beberapa kali mempengaruhi dirinya dalam mengambil keputusan. di dalamnya, banyak sekali pandangan baru mengenai kompleksivitas unsur-unsur kehidupan: Asmara, keluarga, juga jiwa.

 Kata Kunci:: Sosiologi sastra, Refleksi sosial, Swingewood.

Artikel teks lengkap

##article.generated_from_xml##

Referensi

Alimah, D. D., & Putra, R.R. (2018). “Pengaruh Pembelajaran Mobile Menggunakan Aplikasi “Sistem Kehidupan Vertebrata (3)†Terhadap Kemampuan Kognitif Peserta Didik Pada Materi Sistem Koordinasi†Jurnal Bioedusiana

Ardias, A.F, Sumartini, Mulyono. 2019. Konflik Sosial dalam Novel Karena Aku Tak Buta Karya Rendy Kuswanto. Jurnal Sastra Indonesia. 8 (1), 49.

Durkheim, Emile. 1958. The Rules of Sociological Method. Glencoe: Fress Press.

Muhammad, S. 2022. Novel Manusia & Badainya. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama

Meolong, L. J. (2005). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosda Karya.

Nurhuda, dkk. 2017. Aspek Sosial dalam Naskah Drama Bulan dan Kerupuk Karya Yusef Muldiyana (Kajian Sosiologi Sastra Ian Watt). Skripsi. Makassar. Fakultas Bahasa dan Sastra. Universitas Negeri Makassar.

Suwardi. 2011. Menuju Kepuasan Pelanggan Melalui Penciptaan Kualitas Pelayanan. Ragam Jurnal Pengembangan Humaniora. Vol. 11. No. 1. Semarang: Politeknik Negeri Semarang.

Swingewood, Alan and Diana Laurenson. 1972. The Sociology of Literature. Paladine.

Penulis

Nensilianti Nensilianti
nensilianti@unm.ac.id (Kontak utama)

Rincian Artikel